Sabda Pamuncak
By. Viefa
Melesak rinduku tak henti-henti
Meremah jiwaku hingga kini
Sabda Pamuncak
Luncah nikmatku terhentak
Pada siapa diri ini tersia
Tuhan
Aku pasrahkan letih rinduku dilerai khianat
rautmalam@viefa
BWI,20/1/21
Media Informasi, Komunikasi dan Sastra Indonesia
Sabda Pamuncak
By. Viefa
Melesak rinduku tak henti-henti
Meremah jiwaku hingga kini
Sabda Pamuncak
Luncah nikmatku terhentak
Pada siapa diri ini tersia
Tuhan
Aku pasrahkan letih rinduku dilerai khianat
rautmalam@viefa
BWI,20/1/21
| Kabupaten Banyuwangi |
|---|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jaga kesopanan dalam komentar